Rabu, 25 Agustus 2021

Kegiatan Pembelajaran TIK Kelas 8A dan 8B (25-08-21)

 MATA PELAJARAN : TIK (TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI)


Kelas : VIII (Delapan) A-B
Semester : 1 (Satu)
Jam Kedua : 8A
Jam Ketiga : 8B

Kompetensi Dasar :
3.2 Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah kata

Tujuan Pembelajaran :
1. Peserta didik mampu memahami fungsi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah kata
2. Peserta didik mampu menjelaskan fungsi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah kata

Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh,

Anak-anak Ku yang Sholeh dan Sholeha semoga kalian semua dalam keadaan sehat2 bersama dengan keluarga tercinta, aamiin yaa rabbal 'alamiin.

Pada hari ini, hari Rabu, 25 Agustus 2021, Bapak akan membahas materi yaitu "Mengidentifikasi Menu dan Icon Pada Perangkat Lunak Pengolah Kata".
Silahkan kalian buka Buku Modul TIK Bab-2. Hari ini Pak Romal akan menjelaskan beberapa menu dan fungsinya, bisa kalian simak nanti pada video yang akan Pak Romal Share Grup Whatsapp TIK.

TUGAS 

1. Sebutkan 5 Icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Home ?
2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?

Jawablah pertanyaan berikut pada kolom komentar Blog Pak Romal dan jgn lupa tuliskan Nama dan Kelas kalian masing-masing ya...terimakasihhh...

Demikianlah Kegiatan Pembelajaran pada hari ini, kita panjutkan pada pertemuan berikutnya....Bapak akhiri Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

48 komentar:

  1. Assalamualaikum
    nama : zelva dwi ariyanti
    kelas : 8a
    ket : hadir
    terima kasih materinya
    wassalamualaikum ☺️🙏🏻

    BalasHapus
  2. Assalamualaikum Wr.Wb.
    Nama saya Gescha Rifki Jeynabil.
    Kelas 8A.
    Keterangan Hadir, Terimakasih.
    Wassalamu'alaikum Wr.Wb.

    BalasHapus
  3. Assalamualaikum
    wardah nurmala
    8b
    hadir
    1. Cut untuk memotong teks terpilih
    2Copy untuk menyalin/ menggandakan teks terpilih.
    3 Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
    4 Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5 Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.
    Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    font style : untuk menentukan jenis font
    font colour : untuk mewarnai tulisan
    wassalamualaikum

    BalasHapus
  4. assalamu’alaikum pak
    nama : Nadia Saputri
    kelas : 8A | absen : 22
    1. sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    — 1. Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter
    2. Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline dll
    3. Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort dll
    4. Styles berisi icon heading style, change styles
    5. Editing berisi icon find, replace, select
    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    — (Cover Page) membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    (Blank Page) menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    (Page Break) memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    (Table) menyisispkan table di dokumen.
    (Picture) menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    (Clip Art) menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    (Shape) menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lai-lain.

    terima kasih pak, wassalamu’alaikum 🙏🏻☺️

    BalasHapus
  5. assalamu’alaikum pak
    nama : Bima Mandala Putra
    kelas : 8B | absen : 6
    1. sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    — 1. Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter
    2. Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline dll
    3. Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort dll
    4. Styles berisi icon heading style, change styles
    5. Editing berisi icon find, replace, select
    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    — (Cover Page) membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    (Blank Page) menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    (Page Break) memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    (Table) menyisispkan table di dokumen.
    (Picture) menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    (Clip Art) menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    (Shape) menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lai-lain.

    terima kasih pak, wassalamu’alaikum 🙏🏻☺️

    BalasHapus
  6. assalamu’alaikum pak
    nama : Dimas aji wicaksono
    kelas : 8A

    1. sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    — 1. Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter
    2. Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline dll
    3. Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort dll
    4. Styles berisi icon heading style, change styles
    5. Editing berisi icon find, replace, select

    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    — (Cover Page) membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    (Blank Page) menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    (Page Break) memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    (Table) menyisispkan table di dokumen.
    (Picture) menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    (Clip Art) menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    (Shape) menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lai-lain.

    terima kasih

    BalasHapus
  7. Assalamualaikum Wr.Wb.
    Nama : Chelsea Aprilia Susanti
    Kelas : 8B | Absen : 09

    1. Sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    • Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter.
    • Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline.
    • Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort.
    • Styles berisi icon heading style, change styles.
    • Editing berisi icon find, replace, select.

    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    • Cover Page membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    • Blank Page menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    • Page Break memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    • Table menyisispkan table di dokumen.
    • Picture menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    • Clip Art menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    • Shape menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lai-lain.

    Terima kasih pak🙏🏻☺️
    Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

    BalasHapus
  8. assalamualaikum
    nama : fayyaza wijaya
    kelas: 8A
    hadir

    1. sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    • Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter
    • Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline dll
    • Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort dll
    • Styles berisi icon heading style, change styles
    •Editing berisi icon find, replace, select

    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    (Cover Page) membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    (Blank Page) menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    (Page Break) memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    (Table) menyisispkan table di dokumen.
    (Picture) menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    (Clip Art) menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    (Shape) menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lai-lain.

    BalasHapus
  9. Assalamualaikum
    Nama:Fachri Al Puraka
    kelas:8B
    Ket:hadir

    Jawaban:

    1. sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    • Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter
    • Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline dll
    • Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort dll
    • Styles berisi icon heading style, change styles
    •Editing berisi icon find, replace, select

    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    •(Cover Page) membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    •(Blank Page) menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    •(Page Break) memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    •(Table) menyisispkan table di dokumen.
    •(Picture) menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    •(Clip Art) menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    •(Shape) menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lai-lain.

    Terimakasih
    Wassalamualaikum wr wb

    BalasHapus
  10. Assalamualaikum pak
    Nama: Iis nur komaria pratiwi
    Kelas: 8A
    Absen: 14
    Ket: hadir

    Jawaban nomor 1:
    1. Cut untuk memotong teks terpilih
    2. Copy untuk menyalin atau menggandakan teks terpilih.
    3.Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
    4. Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5. Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.

    Jawaban nomor 2:
    1. Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    2. Italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    3. Underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    4. Font style : untuk menentukan jenis font
    5. Font colour : untuk mewarnai tulisan

    Terima kasih pak, wassalamu'alaikum wr. wb.

    BalasHapus
  11. assalamualaikum
    nama :jessy mahrani puspita sari
    kelas:8A
    hadir

    1. sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    • Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter
    • Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline dll
    • Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort dll
    • Styles berisi icon heading style, change styles
    •Editing berisi icon find, replace, select

    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    (Cover Page) membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    (Blank Page) menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    (Page Break) memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    (Table) menyisispkan table di dokumen.
    (Picture) menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    (Clip Art) menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    (Shape) menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lai-lain.

    BalasHapus
  12. Assalamualaikum
    Nama:Rafael Ramadhan Rafi Nugraha
    Kelas:8A
    Absen:25
    Ket:Hadir

    Jawaban nomor 1:
    1. Cut untuk memotong teks terpilih
    2. Copy untuk menyalin atau menggandakan teks terpilih.
    3.Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
    4. Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5. Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.

    Jawaban nomor 2:
    1. Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    2. Italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    3. Underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    4. Font style : untuk menentukan jenis font
    5. Font colour : untuk mewarnai tulisan

    Terima kasih pak, wassalamu'alaikum wr. wb.

    BalasHapus
  13. Assalamualaikum
    Nama: Abdul Aziz Al Mubarak
    Kelas:8B
    Absen:01
    Ket:Hadir

    Jawaban nomor 1:
    1. Cut untuk memotong teks terpilih
    2. Copy untuk menyalin atau menggandakan teks terpilih.
    3.Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
    4. Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5. Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.

    Jawaban nomor 2:
    1. Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    2. Italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    3. Underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    4. Font style : untuk menentukan jenis font
    5. Font colour : untuk mewarnai tulisan

    Terima kasih pak, wassalamu'alaikum wr. wb.

    BalasHapus
  14. Assalamualaikum Wr.Wb.
    Nama : Aras gifari tj
    Kelas : 8A

    jawaban

    1. Sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    • Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter.
    • Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline.
    • Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort.
    • Styles berisi icon heading style, change styles.
    • Editing berisi icon find, replace, select.

    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    • Cover Page membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    • Blank Page menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    • Page Break memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    • Table menyisispkan table di dokumen.
    • Picture menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    • Clip Art menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    • Shape menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lai-lain.

    BalasHapus
  15. Assalamualaikum
    Nama:Nayla Amalia Putri
    Kelas:8B
    Keterangan:Hadir
    Trima kasih
    Wassalamu'alaikum

    BalasHapus
    Balasan
    1. Jawaban nomor 1:
      1. Cut untuk memotong teks terpilih
      2. Copy untuk menyalin atau menggandakan teks terpilih.
      3.Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
      4. Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
      5. Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.

      Jawaban nomor 2:
      1. Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
      2. Italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
      3. Underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
      4. Font style : untuk menentukan jenis font
      5. Font colour : untuk mewarnai tulisan

      NAMA:NAYLA AMALIA PUTRI
      KELAS:8B

      TRIMA KASIH
      WASSALAMU'ALAIKUM

      Hapus
  16. Assalamualaikum
    Nama M.Davi Devandra.H
    Kelas 8B

    Jawaban
    Soal no 1
    1. Sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    • Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter.
    • Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline.
    • Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort.
    • Styles berisi icon heading style, change styles.
    • Editing berisi icon find, replace, select.

    Soal no 2
    1. Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    2. Italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    3. Underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    4. Font style : untuk menentukan jenis font
    5. Font colour : untuk mewarnai tulisan

    BalasHapus
  17. Assalamu'alaikum
    Nama Rasya Dirsa T
    kelas : 8.A
    1. sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    — 1. Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter
    2. Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline dll
    3. Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort dll
    4. Styles berisi icon heading style, change styles
    5. Editing berisi icon find, replace, select
    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    — (Cover Page) membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    (Blank Page) menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    (Page Break) memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    (Table) menyisispkan table di dokumen.
    (Picture) menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    (Clip Art) menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    (Shape) menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lai-lain.

    Terima kasih pak atas materi nya
    W assalamualaikum WR. WB

    BalasHapus
  18. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  19. Assalamualaikum nama saya M.Naufal.R dari kelas 8A Hadir terimakasih atas materinya pak
    Jawabn:
    menu home?
    — 1. Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter
    2. Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline dll
    3. Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort dll
    4. Styles berisi icon heading style, change styles
    5. Editing berisi icon find, replace, select
    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    — (Cover Page) membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    (Blank Page) menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    (Page Break) memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    (Table) menyisispkan table di dokumen.
    (Picture) menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    (Clip Art) menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    (Shape) menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lai-lain.
    Terimakasih wassalamu'alaikum

    BalasHapus
  20. Assalamualaikum Wr.Wb.
    Nama : Muhammad Azrel Zahran
    Kelas : 8B
    Absen : 19

    1. Sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    • Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter.
    • Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline.
    • Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort.
    • Styles berisi icon heading style, change styles.
    • Editing berisi icon find, replace, select.

    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    • Cover Page membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    • Blank Page menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    • Page Break memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    • Table menyisispkan table di dokumen.
    • Picture menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    • Clip Art menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    • Shape menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lai-lain.

    Terima kasih,
    Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

    BalasHapus
  21. Assalamualaikum
    Nama : Cantika Nanda Fadillah
    Kelas : 8A
    Ket : hadir

    1. Sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    - Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter.
    - Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline.
    - Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort.
    - Styles berisi icon heading style, change styles.
    - Editing berisi icon find, replace, select.

    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    - Cover Page membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    - Blank Page menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    - Page Break memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    - Table menyisispkan table di dokumen.
    - Picture menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    - Clip Art menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    - Shape menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lain-lain.

    BalasHapus
  22. Assalamualaikum
    Nama : Rehan randika
    Kelas : 8A
    Ket : hadir

    1. Sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    - Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter.
    - Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline.
    - Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort.
    - Styles berisi icon heading style, change styles.
    - Editing berisi icon find, replace, select.

    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    - Cover Page membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    - Blank Page menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    - Page Break memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    - Table menyisispkan table di dokumen.
    - Picture menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    - Clip Art menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    - Shape menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lain-lain.

    BalasHapus
  23. Assalamualaikum
    Nama: Al-faiz Bintang Akbar Ramadhan
    Kelas:8B
    Ket:hadir

    1.Sebutkan 5 icon beserta fungsi yg terdapat pada menu home?
    -Clipboard berisi icon cut,copy,paste,format panter.
    -Font berisi icon fonts,fonts size,bold,italic,underline.
    -Paragraph berisi icon bullets,numbering,sort.
    -Stiyles berisi icon find,replace,select.

    2.Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu insert?
    -Cover page membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    -Blank page menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    -Page Break memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    -Table menyisipkan table di dokumen.
    -Picture menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    -Clip Art menyisipkan gambar klip,yaitu gambar sederhana.
    -Shape menyisipkan berbagai bentuk kotak, segitiga,lingkaran,binatang dan lain-lain.

    Terimakasih

    BalasHapus
  24. Assalamualaikum
    Nama Alifa Rizka Khirani
    Kelas 8b
    Jawaban nomor 1:
    1. Cut untuk memotong teks terpilih
    2. Copy untuk menyalin atau menggandakan teks terpilih.
    3.Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
    4. Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5. Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.

    Jawaban nomor 2:
    1. Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    2. Italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    3. Underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    4. Font style : untuk menentukan jenis font
    5. Font colour : untuk mewarnai tulisan
    Terimakasih

    BalasHapus
  25. Assalamualaikum pak
    Nama: josa Kayla Faranita
    Kelas: 8A
    Absen: 17
    Ket: hadir

    Jawaban nomor 1:
    1. Cut untuk memotong teks terpilih
    2. Copy untuk menyalin atau menggandakan teks terpilih.
    3.Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
    4. Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5. Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.

    Jawaban nomor 2:
    1. Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    2. Italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    3. Underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    4. Font style : untuk menentukan jenis font
    5. Font colour : untuk mewarnai tulisan

    Terima kasih pak, wassalamu'alaikum wr. wb.

    BalasHapus
  26. Assalamualaikum pak
    Nama:Puthie
    Kelas: 8b
    Absen: 23
    Ket: hadir

    Jawaban nomor 1:
    1. Cut untuk memotong teks terpilih
    2. Copy untuk menyalin atau menggandakan teks terpilih.
    3.Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
    4. Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5. Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.

    Jawaban nomor 2:
    1. Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    2. Italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    3. Underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    4. Font style : untuk menentukan jenis font
    5. Font colour : untuk mewarnai tulisan

    Terima kasih pak

    BalasHapus
  27. Assalamualaikum
    Nama: keysha yasinta
    Kelas: 8B
    Ket: hadir

    Jawaban nomor 1:
    1. Cut untuk memotong teks terpilih
    2. Copy untuk menyalin atau menggandakan teks terpilih.
    3.Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
    4. Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5. Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.

    Jawaban nomor 2:
    1. Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    2. Italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    3. Underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    4. Font style : untuk menentukan jenis font
    5. Font colour : untuk mewarnai tulisan

    BalasHapus
  28. Assalamualaikum
    Nama: Radika Akbar Purnomo
    Kelas:8B
    Ket: Hadir

    Jawaban no 1
    1. Cut untuk memotong teks terpilih
    2Copy untuk menyalin/ menggandakan teks terpilih.
    3 Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
    4 Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5 Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.

    Jawaban no 2
    Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    font style : untuk menentukan jenis font
    font colour : untuk mewarnai tulisan

    BalasHapus
  29. Assalamualaikum
    Nama:Naura Afra Azzahra
    Kelas:8A
    Ket:Hadir
    Jawaban no 1:
    1.Cut untuk memotong teks terpilih
    2.Copy untuk menyalin atau menggandakan teks terpilih
    3.Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya
    4.Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5.Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.

    Jawaban nomor 2:
    1.Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    2.Italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    3.Underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    4.Font style : untuk menentukan jenis font
    5.Font colour : untuk mewarnai tulisan.
    -TerimaKasih

    BalasHapus
  30. Assalamualaikum
    Nama Muhammad Fahry Fadhilah Effendi
    Kelas 8B
    Hadir
    Jawaban nya 1

    Cut untuk memotong teks terpilih
    2. Copy untuk menyalin atau menggandakan teks terpilih.
    3.Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
    4. Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5. Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.

    Jawaban nomor 2:
    1. Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    2. Italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    3. Underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    4. Font style : untuk menentukan jenis font
    5. Font colour : untuk mewarnai tulisan

    BalasHapus
  31. Assalamu'alaikum
    Nama:magalih muthmainah
    Kelas:8A
    Jawaban:
    Soal no.1
    Cut:untuk memotong objek
    Copy:untuk menyalin objek
    Paste:untuk menempelkan hasil cut atau copy
    Bullet:untuk memberikan penomoran teks dengan simbol
    Font color:untuk memberi warna pada teks

    Soal no.2
    Bold:untuk membuat tulisan dicetak tebal
    Italic:untuk membuat tulisan dicetak miring
    Underline:untuk membuat tulisan digaris bawahi
    Font style:untuk menentukan jenis font
    Font colour:untuk mewarnai tulisan

    BalasHapus
  32. Assalamualaikum
    Zahra Rahmadani 8b
    hadir
    1. Cut untuk memotong teks terpilih
    2Copy untuk menyalin/ menggandakan teks terpilih.
    3 Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
    4 Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5 Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.
    Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    font style : untuk menentukan jenis font
    font colour : untuk mewarnai tulisan
    wassalamualaikum

    BalasHapus
  33. Assalamualaikum
    Nama:Clarysta Nur Athifa
    Kelas:8A
    Ket.Hadir

    Jawab:
    Cut untuk memotong teks terpilih
    2. Copy untuk menyalin atau menggandakan teks terpilih.
    3.Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
    4. Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5. Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.

    Jawaban nomor 2:
    1. Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    2. Italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    3. Underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    4. Font style : untuk menentukan jenis font
    5. Font colour : untuk mewarnai tulisan

    BalasHapus
  34. Assalamualaikum
    Nama:Al baaqiy Raihan zakya
    Kelas:8A
    Ket:Hadir
    Jawaban no 1:
    1.Cut untuk memotong teks terpilih
    2.Copy untuk menyalin atau menggandakan teks terpilih
    3.Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya
    4.Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5.Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.

    Jawaban nomor 2:
    1.Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    2.Italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    3.Underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    4.Font style : untuk menentukan jenis font
    5.Font colour : untuk mewarnai tulisan.
    -TerimaKasih

    BalasHapus
  35. Assalamualaikum pak
    Nama Ahmad Riski fatahillah
    Kelas 8 A
    Ket hadir
    Jawaban:
    1.paste,menempelkan hasil perintah cut/copy yang ada di clipboard

    Cut, memindahkan bagian yang di tandai ke clipboard

    Copy, menyalin ke clipboard

    Format painter, melakukan copy Format

    Font selection, mengganti jenis huruf


    2.pivot table,memasukkan table pivot
    Table, memasukkan tabe
    Picture,menambahkan gambar pada worksheet
    Clip art, menambahkan gambar clip art pada worksheet
    Shapes,memasukkan objek smartart

    Terimakasih pak

    BalasHapus
  36. Assalamu'alaikum, N.K.Ayudya.W.D/8B/22

    Jawaban no. 1:
    1. Copy untuk menyalin teks terpilih
    2. Paste untuk meletakan teks yang di copy
    3. Font untuk memilih jenis huruf
    4. Blod untuk menebalkan teks terpilih
    5. Center untuk mengatur teks rata tengah

    Jawaban no. 2:
    1. Picture untuk menyisipkan gambar yang tersimpan di komputer
    2. Clip Art untuk menyisipkan gambar - gambar ilustrasi yang tersedia di library progam
    3. shapes untuk menyisipkan objek gambar autoshape
    4. SmartArt untuk menyisipkan gambar dalam bentuk organization
    5. Chart untuk menyisipkan diagram

    Terimakasih, Wassalamu'alaikum

    BalasHapus
  37. Assallammuallaikum
    Chantika Putri-8B

    Jawaban no. 1:
    1. Copy untuk menyalin teks terpilih
    2. Paste untuk meletakan teks yang di copy
    3. Font untuk memilih jenis huruf
    4. Blod untuk menebalkan teks terpilih
    5. Center untuk mengatur teks rata tengah

    Jawaban no. 2:
    1. Picture untuk menyisipkan gambar yang tersimpan di komputer
    2. Clip Art untuk menyisipkan gambar - gambar ilustrasi yang tersedia di library progam
    3. shapes untuk menyisipkan objek gambar autoshape
    4. SmartArt untuk menyisipkan gambar dalam bentuk organization
    5. Chart untuk menyisipkan diagram

    BalasHapus
  38. Assallammuallaikum
    Nama:Rohmat Rizkulloh
    Kls:8B
    Ket:Hadir

    Jawaban no. 1:
    1. Copy untuk menyalin teks terpilih
    2. Paste untuk meletakan teks yang di copy
    3. Font untuk memilih jenis huruf
    4. Blod untuk menebalkan teks terpilih
    5. Center untuk mengatur teks rata tengah

    Jawaban no. 2:
    1. Picture untuk menyisipkan gambar yang tersimpan di komputer
    2. Clip Art untuk menyisipkan gambar - gambar ilustrasi yang tersedia di library progam
    3. shapes untuk menyisipkan objek gambar autoshape
    4. SmartArt untuk menyisipkan gambar dalam bentuk organization
    5. Chart untuk menyisipkan diagram

    BalasHapus
  39. Assalamualaikum
    Nama : Alicia Putri
    Kelas : 8A
    Ket : Hadir
    Jawaban :

    1. Sebutkan 5 Icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Home?

    : 1. Cut untuk memotong teks terpilih
    2. Copy untuk menyalin/ menggandakan teks terpilih.
    3. Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
    4. Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5. Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.



    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert?

    : Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    font style : untuk menentukan jenis font
    font colour : untuk mewarnai tulisan

    BalasHapus
  40. Assalamualaikum Nama saya M.arafi Wijaya dari kelas 8a
    1. Sebutkan 5 Icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Home?

    : 1. Cut untuk memotong teks terpilih
    2. Copy untuk menyalin/ menggandakan teks terpilih.
    3. Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
    4. Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5. Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.



    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert?

    : Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    font style : untuk menentukan jenis font
    Font colour :untuk mewarnai tulisan
    Makasih

    BalasHapus
  41. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  42. Assalamualaikum Nama saya Niki Faris dari kelas 8a
    1. Sebutkan 5 Icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Home?

    : 1. Cut untuk memotong teks terpilih
    2. Copy untuk menyalin/ menggandakan teks terpilih.
    3. Format Painter untuk menduplikasi format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.
    4. Paste untuk melekatkan teks hasil copy atau cut
    5. Paste Spesial untuk melekatkan teks hasil copy atau cut dengan format berbeda.



    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert?

    : Bold : untuk membuat tulisan dicetak tebal
    italic : untuk membuat tulisan dicetak miring
    underline : untuk membuat tulisan di gadis bawahi
    font style : untuk menentukan jenis font
    Font colour :untuk mewarnai tulisan
    Makasih

    BalasHapus
  43. Assalamualaikum
    Nama : Muhammad Daris arya baja
    Kelas : 8B

    Jawaban no. 1:
    1) Copy untuk menyalin teks terpilih
    2) Paste untuk meletakan teks yang di copy
    3) Font untuk memilih jenis huruf
    4) Blod untuk menebalkan teks terpilih
    5) Center untuk mengatur teks rata tengah

    Jawaban no. 2:
    1. Picture untuk menyisipkan gambar yang tersimpan di komputer
    2. Clip Art untuk menyisipkan gambar - gambar ilustrasi yang tersedia di library progam
    3. shapes untuk menyisipkan objek gambar autoshape
    4. SmartArt untuk menyisipkan gambar dalam bentuk organization
    5. Chart untuk menyisipkan diagram

    Terima kasih

    BalasHapus
  44. Assalamualaikum
    Nama :Aurel Chelsea sepfany
    Kelas : 8B

    Jawaban no. 1:
    1) Copy untuk menyalin teks terpilih
    2) Paste untuk meletakan teks yang di copy
    3) Font untuk memilih jenis huruf
    4) Blod untuk menebalkan teks terpilih
    5) Center untuk mengatur teks rata tengah

    Jawaban no. 2:
    1. Picture untuk menyisipkan gambar yang tersimpan di komputer
    2. Clip Art untuk menyisipkan gambar - gambar ilustrasi yang tersedia di library progam
    3. shapes untuk menyisipkan objek gambar autoshape
    4. SmartArt untuk menyisipkan gambar dalam bentuk organization
    5. Chart untuk menyisipkan diagram

    Terima kasih

    BalasHapus
  45. Asslammualaikm
    Jessica amelia 8A
    Hdir




    Jawaban:
    1. sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    — 1. Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter
    2. Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline dll
    3. Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort dll
    4. Styles berisi icon heading style, change styles
    5. Editing berisi icon find, replace, select

    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    — (Cover Page) membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    (Blank Page) menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    (Page Break) memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    (Table) menyisispkan table di dokumen.
    (Picture) menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    (Clip Art) menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    (Shape) menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lai-lain.

    BalasHapus
  46. Assalamualaikum
    Naura putri Az-Zahra
    8c
    Hdir




    Jawaban:
    1. sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    — 1. Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter
    2. Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline dll
    3. Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort dll
    4. Styles berisi icon heading style, change styles
    5. Editing berisi icon find, replace, select

    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    — (Cover Page) membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    (Blank Page) menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    (Page Break) memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    (Table) menyisispkan table di dokumen.
    (Picture) menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    (Clip Art) menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    (Shape) menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lai-lain.

    Balas

    BalasHapus
  47. Assalamualaikum
    Kheysha dwi anggraini
    8e
    Hdir




    Jawaban:
    1. sebutkan 5 icon beserta fungsi yang terdapat pada menu home?
    — 1. Clipboard berisi icon cut, copy, paste, format panter
    2. Font berisi icon fonts, fonts size, bold, italic, underline dll
    3. Paragraph berisi icon bullets, numbering, sort dll
    4. Styles berisi icon heading style, change styles
    5. Editing berisi icon find, replace, select

    2. Sebutkan 5 icon beserta fungsinya yang terdapat pada menu Insert ?
    — (Cover Page) membuat halaman sampul yang ditempatkan di awal dokumen.
    (Blank Page) menyisipkan halaman kosong di tempat kursor berada.
    (Page Break) memisahkan dokumen (di tengah-tengah halaman) menjadi halaman baru.
    (Table) menyisispkan table di dokumen.
    (Picture) menyisipkan gambar dari file gambar ke dalam dokumen kita.
    (Clip Art) menyisipkan gambar klip, yaitu gambar sederhana
    (Shape) menyisipkan berbagai bentuk Kotak, segitiga, lingkaran, bintang dan lai-lain.

    BalasHapus

MATA PELAJARAN : INFORMATIKA KELAS : VII (TUJUH) A-B-C-D SEMESTER : GANJIL PERTEMUAN KE : 14 (Empat Belas) GURU PENGAMPU : FENTRI ROMALFI, S...